Untuk pembayaran via Shopeepay bisa dilakukan melalui website atau aplikasi pada handphone yang terdapat aplikasi Shopee, kalian juga harus sudah upgrade akun Shopee kamu ke premium.
berikut adalah langkah langkah nya :
- Pertama masuk ke halaman pembayaran Kemasaja, kemudian pilih paket yang akan dibeli

- selanjutnya pilih metode pembayaran Shopeepay
- kemudian klik ” Buat pesanan “

- Selanjutnya kalian akan masuk ke halaman checkout kemudian scan QR tersebut

- Setelah itu akan otomatis masuk ke aplikasi Shopee dan selesaikan pembayarannya
- Selesai
baca juga : Cara bayar dengan QRIS di Kemasaja
Cara bayar dengan CREDIT CARD di Kemasaja
Cara bayar dengan VIRTUAL ACCOUNT di Kemasaja